Jumat, 31 Mei 2013

JENIS-JENIS GUPPY

Ikan guppy adalah spesies ikan yang sangat mudah pemeliharaannya. Harganya yang relatif murah dan bentuk fisik yang indah membuat ikan ini populer di kalangan pecinta ikan hias, bahkan orang awam pun tau tentang ikan guppy ini.
Namun ada juga ikan guppy yang berharga ratusan hingga jutaan rupiah yaitu jenis Ribbon dan Albino.
Jenis ikan Guppy ini sebenarnya sangatlah bermacam?macam, Dan jenis ikan Guppy sendiri sangat mempengaruhi nilai jual ikan tersebut. Dan baru?baru ini banyak sekali jenis ikan guppy yang baru bermunculan, hal ini disebabkan karna adanya kawin silang pada guppy. Sehingga menimbulkan beranekaragaman jenis Ikan Guppy.
Pada dasarnya jenis ikan guppy dapat dibedakan melalui bentuk ekor dan warnanya, berikut sedikit jenis-jenis ikan guppy berdasarkan bentuk ekornya yang saya ketahui :

LYRE TAIL

PIN TAIL

VEIL TAIL

DOUBLE SWORD

ROUND TAIL

FAN TAIL

BOTTOM SWORD

SPEAR TAIL

DELTA TAIL

TOP SWORD

SPADE TAIL

SHORT TAIL


K F Z
 
SADIS "SAlam Damai IStimewa"

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Jumat, 31 Mei 2013

JENIS-JENIS GUPPY

Ikan guppy adalah spesies ikan yang sangat mudah pemeliharaannya. Harganya yang relatif murah dan bentuk fisik yang indah membuat ikan ini populer di kalangan pecinta ikan hias, bahkan orang awam pun tau tentang ikan guppy ini.
Namun ada juga ikan guppy yang berharga ratusan hingga jutaan rupiah yaitu jenis Ribbon dan Albino.
Jenis ikan Guppy ini sebenarnya sangatlah bermacam?macam, Dan jenis ikan Guppy sendiri sangat mempengaruhi nilai jual ikan tersebut. Dan baru?baru ini banyak sekali jenis ikan guppy yang baru bermunculan, hal ini disebabkan karna adanya kawin silang pada guppy. Sehingga menimbulkan beranekaragaman jenis Ikan Guppy.
Pada dasarnya jenis ikan guppy dapat dibedakan melalui bentuk ekor dan warnanya, berikut sedikit jenis-jenis ikan guppy berdasarkan bentuk ekornya yang saya ketahui :

LYRE TAIL

PIN TAIL

VEIL TAIL

DOUBLE SWORD

ROUND TAIL

FAN TAIL

BOTTOM SWORD

SPEAR TAIL

DELTA TAIL

TOP SWORD

SPADE TAIL

SHORT TAIL


K F Z
 
SADIS "SAlam Damai IStimewa"

Tidak ada komentar:

Posting Komentar